Ini Alasan Pentingnya Mobil Wajib Servis 1.000 Km Pertama

alasan pentingnya servis 1.000 Km pertama harus diketahui oleh pemilik kendaraan agar tidak melewatkan bagian ini begitu saja

Ini Alasan Pentingnya Mobil Wajib Servis 1.000 Km Pertama

TRENOTO – Meski mobil baru umumnya kondisinya masih baik, bukan berarti tidak perlu ada perawatan. Bahkan pemilik kendaraan disarankan untuk melakukan perawatan saat mobil jumlah kilometernya mencapai 1.000 Km.

Berdasarkan situs resmi Toyota, ada beberapa alasan mengapa servis 1.000 Km pertama sangat penting bagi kendaraan. Salah satunya agar kendaraan dapat beroperasi optimal dalam jangka panjang.

5 Alasan Pentingnya Servis 1.000 Km pertama

Photo : Auto2000

  1. Tujuan servis berkala 1.000 Km atau 1 bulan pertama adalah untuk memastikan bagian-bagian mobil berfungsi optimal.
  2. Bila terjadi kerusakan maka bisa dideteksi secara dini sehingga tidak meluas ke bagian lain dan menyebabkan biaya lebih besar.
  3. Servis berkala 1.000 km merupakan salah satu pertimbangan pemberian garansi karena syarat utama warranty atau garansi adalah rutin melakukan servis berkala di bengkel resmi.
  4. Setelah itu menuju sistem penggerak seperti transmisi kopling. Bagian sasis juga akan diperiksa khususnya pada fungsi shock absorber serta rem mobil.
  5. Jika ada kerusakan, langsung dilakukan penggantian secara gratis.
  6. Tidak ada biaya yang harus dibayar oleh pemilik mobil untuk pemeriksaan komprehensif tersebut.

Komponan yang Diperiksa Saat Servis 1.000 Km Pertama

Photo : Trenoto

Tujuan utama dari servis 1.000 Km pertama adalah memastikan seluruh komponen kendaraan berkerja optimal. Tidak heran bila pemeriksaan dilakukan dengan cukup teliti guna memastikan perfoma dan usia kendaraan bisa lebih lama.

Saat servis berkala 1 bulan pertama, seluruh komponen bergerak di mobil dilakukan pemeriksaan secara detail. Bagian yang diperiksa meliputi fungsi dari seluruh komponen interior atau ruang kemudi, seperti sistem kemudi, sistem keamanan, fungsi kelistrikan, AC serta head unit.

Setelah itu pemeriksaan dilanjutkan ke bagian eksterior meliputi bodi, pintu, lampu mobil serta wiper yang merupakan penunjang pengendara. Bagian mesin seperti oli, tegangan fan belt, volume air radiator, minyak rem, fluida dan sebagainya juga tak luput dari pemeriksaan.

Tak hanya itu, pada servis pertama juga merupakan kesempatan pemilik kendaraan melakukan penyesuaian terhadap kebutuhannya masing-masing. Tentu saja semua harus disampaikan kepada teknisi saat pendaftaran.


Terkini

news
Jadwal Ganjil Genap Puncak 19 April, Jangan Sampai Diputar Balik

Jadwal Ganjil Genap Puncak 19 April, Jangan Sampai Diputar Balik

Berikut jadwal maupun lokasi ganjil genap puncak yang bakal diterapkan Polres Bogor sejak Jumat sampai Minggu

mobil
Chery Akan Suplai Platform buat Mobil Listrik Jaguar Land Rover

Chery siap Berbagi Platform dengan Jaguar Land Rover

Menarik minat produsen Eropa, Chery siap berbagi platform untuk mobil listrik produksi Jaguar Land Rover

news
Pengendara Fortuner arogan

Pengendara Fortuner Arogan Berpelat TNI Terancam Penjara 6 Tahun

Pengendara Fortuner arogan berpelat TNI terancam penjara enam tahun sesuai pasal 263 KUHP tentang Pemalsuan Surat

otopedia
Syarat penggunaan pelat dinas TNI

Ini Syarat Penggunaan Pelat Dinas TNI, Tak Bisa Sembarangan

Syarat penggunaan pelat dinas TNI ternyata cukup rumit sehingga tidak sembarangan orang bisa memakainya

news
8.725 mobil langgar ganjil genap saat libur Lebaran 2024

8.725 Mobil Langgar Ganjil Genap Saat Mudik Lebaran 2024

Kepolisian sebut ada 8.725 mobil langgar ganjil genap saat libur Lebaran 2024 dan akan diproses secara hukum

news
5 Lokasi SIM Keliling Jakarta 19 April, Masih Ada Dispensasi

5 Lokasi SIM Keliling Jakarta 19 April, Masih Ada Dispensasi

Masyarakat Ibu Kota bisa mendatangi SIM Keliling Jakarta guna memanfaatkan dispensasi dari Polda Metro Jaya

news
Ganjil genap 19 April 2024

Ganjil Genap Jakarta 19 April 2024, Diawasi Kamera ETLE

Ganjil genap Jakarta 19 April 2024 digelar dengan pengawasan ketat dari kamera ETLE di sejumlah lokasi

news
Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung

Cek 2 Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini, Masih Ada Dispensasi

Menjelang akhir pekan manfaatkan fasilitas SIM keliling Bandung di dua tempat, masih berlaku dispensasi