Kelebihan dan Kekurangan Transmisi CVT

Mobil bertransmisi CVT saat ini semakin banyak digunakan karena lebih efisien, seperti disematkan pada Xpander dan Avanza

Kelebihan dan Kekurangan Transmisi CVT

TRENOTO – Transmisi CVT belakangan ini menjadi perbincangan hangat karena banyak digunakan oleh pabrikan mobil. Sistem penggerak kendaraan yang mengandalkan sabuk baja memberikan keuntungan namun tetap ada kelemahannya.

Seiring dengan perkembangan zaman, teknologi yang disematkan pada kendaraan semakin memudahkan penggunanya. Khususnya pada sektor mesin, konsumen dimanjakan dengan adanya teknologi transmisi otomatis.

Transmisi otomatis sendiri kini semakin diminati khususnya di kota-kota besar Tanah Air. Sistem penggerak kendaraan jenis tersebut di atas, membuat pengemudi tidak perlu lagi memindahkan gigi.

Pada jalanan yang padat bahkan kerap macet, sistem ini tentunya memudahkan pengguna kendaraan. Pengendara hanya perlu mengoperasikan pedal gas dan rem saja tanpa kopling.

Belakangan transmisi otomatis terus dikembangkan lebih jauh untuk memanjakan pengemudi. Setelah hadirnya sistem transmisi otomatis model AT atau konvensional yang masih mengandalkan gir, pabrikan mengembangkan CVT (Continious Variable transmission).

Pengertian CVT

Apa yang dimaksud transmisi CVT? Jika dilihat cara kerjanya, sistem ini memanfaatkan dua komponen utama yang dinamakan puli dan sabuk baja.

Lalu setiap puli akan didorong sistem pompa fluida sehingga tenaga yang disalurkan lebih sempurna. Sistem transmisi ini pada umumnya mengandalkan penggerak roda depan.

CVT tidak lagi membutuhkan girbok sehingga memangkas bobot mesin secara keseluruhan. Selain itu, mesin juga akan berfungsi lebih halus terutama saat berakselerasi.

Transmisi jenis ini membuat perjalanan terasa lebih halus tanpa adanya hentakan yang biasa terasa pada model konvensional. Perpindahan gigi juga bisa menyesuaikan dengan putaran mesin.


Terkini

otosport
Link Live Streaming MotoGP Spanyol 2024: Kans Acosta Cetak Rekor

Link Live Streaming MotoGP Spanyol 2024: Kans Acosta Cetak Rekor

Pedro Acosta memiliki peluang besar buat mencetak rekor jika berhasil meraih podium di MotoGP Spanyol 2024

news
Jadwal Ganjil Genap Puncak 26 April, Siapkan Jalur Alternatif

Jadwal Ganjil Genap Puncak 26 April, Siapkan Jalur Alternatif

Berikut Jadwal dan lokasi ganjil genap Puncak yang diberlakukan pihak kepolisian pada Jumat (26/4) pukul 14.00

motor
8 Cara Merawat Motor Klasik Biar Bisa Diajak Keliling

8 Cara Merawat Motor Klasik Biar Bisa Diajak Keliling

Simak 8 cara merawat motor klasik agar tetap dalam kondisi prima dan bisa digunakan buat keliling kota

mobil
Chery Omoda E5

Pemesanan Chery Omoda E5 Tembus 1.000 SPK

Pemesanan Chery Omoda E5 tembus 1.000 SPK dan produksi saat ini sudah mulai normal setelah libur Lebaran

news
SIM keliling Bandung hari ini

2 Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 26 April 2024

Sebelum akhir pekan manfaatkan fasilitas SIM keliling Bandung hari ini, tidak ada dispensasi keterlambatan

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil genap Jakarta 26 April 2024, Tetap Ketat di Akhir Pekan

Aturan ganjil genap Jakarta pada 26 April 2024 tetap ketat meski masyarakaat mulai bersiap libur akhir pekan

news
Jadwal SIM Keliling Jakarta Sebelum Akhir Pekan, Ada di 5 Lokasi

Jadwal SIM Keliling Jakarta Sebelum Akhir Pekan, Ada di 5 Lokasi

Meski sudah mau akhir pekan, SIM Keliling Jakarta tetap melayani masyarakat Ibu Kota dari lima tempat berbeda

mobil
Fasilitas untuk kendaraan listrik

Chery Tidak Paksa Diler Siapkan Fasilitas untuk Kendaraan Listrik

Chery tidak paksa diler siapkan fasilitas untuk kendaraan listrik karena pasarnya belum terlalu besar