Daftar 13 Bengkel Konversi Motor Listrik Tersertifikasi

Ada 13 bengkel konversi motor listrik yang sudah tersertifikasi dan terdaftar di Kementerian Perhubungan, berikut daftarnya

Daftar 13 Bengkel Konversi Motor Listrik Tersertifikasi

TRENOTO – Untuk mendukung percepatan elektrifikasi Pemerintah menyiapkan sejumlah kebijakan untuk mempermudah masyarakat beralih dari kendaraan konvensional ke listrik. Salah satunya adalah dengan pemberian izin sejumlah bengkel untuk melakukan konversi.

Sebelumnya Presiden Joko Widodo telah merilis Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 7 Tahun 2022 tentang Penggunaan Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Baterai (Battery Electric Vehicle) sebagai Kendaraan Dinas Operasional dan/atau Kendaraan Perorangan Dinas Instansi Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah.

Melalui instruksi tersebut pemerintah mendorong penggunaan kendaraan listrik untuk dinas pemerintahan baik perorangan maupun instansi. 

Photo : TrenOto

Selain itu pabrikan otomotif juga mulai memperkenalkan kendaraan listrik baik roda empat maupun roda dua. Buat yang ingin mencoba beralih dari kendaraan konvensional bisa mencoba mobil hybrid atau motor listrik untuk harga lebih rendah.

Namun jika memiliki motor konvensional saat ini juga tersedia sejumlah bengkel yang melayani konversi untuk menjadi motor listrik. Bengkel-bengkel ini harus sudah mendapatkan sertifikasi dari Kementerian Perhubungan (Kemenhub) sebelum bisa mengkonversi.


Terkini

mobil
Honda optimis masih unggul

Honda Optimis Masih Unggul Dibanding Pabrikan China

Honda optimis masih unggul bila dibandingkan pabrikan baru di Indonesia khususnya asal China yang cukup agresif

mobil
Honda optimis masih unggul

Honda Optimis Masih Unggul Dibanding Pabrikan China

Honda optimis masih unggul bila dibandingkan pabrikan baru di Indonesia khususnya asal China yang cukup agresif

news
PEVS 2024

PEVS 2024 Siap Digelar 30 April 2024, Ada BYD, Chery dan Vinfast

Ajang PEVS 2024 dinyatakan telah siap untuk digelar dengan luas area lebih besar dan berbagai peserta baru

motor
Dishub DKI akan Beli Moge

Dishub DKI Beli Moge Listrik Rp 6,3 Miliar Buat Kawal Gubernur

Dishub DKI akan beli moge listrik senilai Rp 6,3 miliar untuk mengawal gubernur DKI terpilih di akhir tahun

motor
Yamaha Hadirkan Bengkel dan Pos Jaga Buat Kawal Pemudik

Yamaha Hadirkan Bengkel dan Pos Jaga Buat Kawal Pemudik

Demi kelancaran perjalanan mudik konsumen, Yamaha Hadirkan bengkel dan pos jaga yang tersebar di puluhan titik

news
TAF Hadirkan Promo Kredit Mobil

TAF Hadirkan Promo Kredit Mobil Menjelang Lebaran

Berikan kemudahan buat konsumen yang ingin membeli kendaraan untuk mudik, TAF hadirkan promo kredit mobil

news
Pertamina Lubricants Buat Posko Mudik di 5 Titik, Banyak Diskon

Pertamina Lubricants Buat Posko Mudik di 5 Titik, Banyak Diskon

Pada momen Lebaran 2024, Pertamina Lubricants buat posko mudik di lima titik berbeda agar mudah ditemukan

motor
AHM Optimistis Penjualan Motor Honda Meroket Setelah Lebaran 2024

AHM Optimistis Penjualan Motor Honda Meroket Setelah Lebaran 2024

AHM optimistis penjualan motor Honda bisa kembali normal serta meningkat pesat setelah momen Lebaran 2024