Harga Honda CB150 Menarik Perhatian, Mulai dari Rp8 Jutaan

Masuk jajaran motor sport andalan hingga saat ini, harga Honda CB150 menarik perhatian konsumen di Tanah Air

Harga Honda CB150 Menarik Perhatian, Mulai dari Rp8 Jutaan

Suplai bahan bakar model ini juga telah menerapkan teknologi PGM-FI sehingga konsumsi diklaim mencapai 43,5 km/liter (Euro 3) berdasarkan metode ECE R40.

  • CB150 Verza SW Masculine Black : Rp20,565 juta
  • CB150 Verza CW Macho Matte Black : Rp21,227 juta
  • CB150 Verza CW Bold Red : Rp21,227 juta

Harga Bekas Honda CB150 Verza

  • Honda CB150 Verza Produksi 2018 Rp13 jutaan
  • Honda CB150 Verza Produksi 2019 Rp14 jutaan
  • Honda CB150 Verza Produksi 2020 Rp17 jutaan
Photo : AHM

Honda CB150X

Menjadi model paling baru yang menggunakan embel-embel CB, Honda CB150X menjadi motor adventure 150 cc pertama di Indonesia.

Untuk mesin, motor ini dibekali dapur pacu berkapasitas 150cc DOHC berpendingin cairan dengan transmisi 6-percepatan. Klaim power maximumnya 15.4 hp pada 9.000 rpm dan torsi maksimum di angka 13,8 Nm pada 7.000 rpm.

Performanya diyakini powerfull dan responsif terutama pada putaran tengah, pada kontur jalan berbatu. Kecepatan maksimum yang bisa diraih hingga 114km/jam.

Sementara akselerasi Honda CB150X disebutkan 0-200 meter 10,9 detik. Didukung dengan sistem pembakaran injeksi PGM-FI, menjadikan model ini ramah lingkungan dan efisien dalam penggunaan bahan bakar yaitu 38 km/L berdasarkan hasil tes ECE R40.

  • CB150X Amazon Matte Green : Rp33,66 juta
  • CB150X Mandala Red : Rp33,66 juta
  • CB150X Volcano Matte Black (SE) : Rp34,165 juta


 


Terkini

news
Jadwal SIM Keliling Jakarta Sebelum Akhir Pekan, Ada di 5 Lokasi

Jadwal SIM Keliling Jakarta Sebelum Akhir Pekan, Ada di 5 Lokasi

Meski sudah mau akhir pekan, SIM Keliling Jakarta tetap melayani masyarakat Ibu Kota dari lima tempat berbeda

mobil
Fasilitas untuk kendaraan listrik

Chery Tidak Paksa Diler Siapkan Fasilitas untuk Kendaraan Listrik

Chery tidak paksa diler siapkan fasilitas untuk kendaraan listrik karena pasarnya belum terlalu besar

news
Penjualan Mobil Listrik Global Diproyeksi 17 Juta Unit di 2024

Penjualan Mobil Listrik Global Diproyeksi 17 Juta Unit di 2024

Meski terjadi perlambatan, IEA prediksi penjualan mobil listrik global bisa tembus 17 juta unit tahun ini

mobil
Chery pertahankan harga jual kembali

Begini Cara Chery Pertahankan Harga Jual Kembali Kendaraannya

Chery pertahankan harga jual kembali kendaraannya dengan beragam cara agar masyarakat tidak merasa rugi

mobil
Chery buka diler

Chery Buka Diler Pertamanya di Karawang

Chery buka diler pertamanya di Karawang dengan fasilitas 3S agar pelanggan mudah membeli dan merawat mobil

news
14 Bengkel yang Layani Konversi Motor Listrik Gratis

14 Alamat Bengkel yang Layani Konversi Motor Listrik Gratis

Tidak dipungut biaya atas kebijakan Kementerian ESDM, ini 14 bengkel yang layani konversi motor listrik gratis

news
Indonesia Diecast Expo 2024

Indonesia Diecast Expo 2024 Bakal Makin Ramai

Indonesia Diecast Expo 2024 bakal digelar di ICE BSD pada 26-27 Oktober dengan melibatkan lebih banyak brand

motor
Yamaha Aerox 155 Dapat Pilihan Warna Baru, Siap Diajak Nongkrong

Yamaha Aerox 155 Dapat Pilihan Warna Baru, Siap Diajak Nongkrong

Kembaran Yamaha Aerox 155 di Malaysia baru saja mengalami penyegaraan, membuat motor tersebut semakin sporti