Keunggulan Aprilia SR-GT 200 yang Dijual Seharga Yamaha Xmax

Keunggulan Aprilia SR-GT 200 yang baru dipasarkan di Indonesia dan dijual seharga Yamaha Xmax 250 2022

Keunggulan Aprilia SR-GT 200 yang Dijual Seharga Yamaha Xmax

TRENOTO – PT Piaggio Indonesia (PID) akhirnya meramaikan pasar skutik berpenampilan sporti melalui Aprilia SR-GT 200. Motor ini ditawarkan dengan beragam keunggulan dan dipercaya bisa menarik minta konsumen.

Kendaraan roda dua yang diimpor dari Vietnam tampil pertama kalinya di Indonesia pada Maret silam. Kala itu, motor dipamerkan bertepatan dengan ajang MotoGP Mandalika 2022.

Bukan tanpa sebab motor jenis skutik tersebut dipamerkan di kejuaraan balap kelas internasional. Tampilannya nan sporti dibarengi DNA balap Aprilia menjadi keunggulan Aprilia SR-GT 200 di Tanah Air.

“Kami menghadirkan motor yang memiliki tampilan sporti dan membawa pengalaman baru dari balapan ke jalanan. Aprilia tetap setia pada esensi brand namun tetap relevan berkendara sehari-hari,” ucap Marco Noto La Diega, Managing Director & Country CEO PT Piaggio Indonesia di sela-sela peluncuran di Jakarta (16/07).

Spesifikasi Aprilia SR-GT 200 Indonesia

Bodi

Motor tersebut mengusung tampilan sporti seperti layaknya kendaraan petualang. Kesan ini paling kentara pada wujud lampu depan model klaster tiga lampu berteknologi LED.

Photo : Aprilia

Sumber penerangan motor terinspirasi dari motor sport Aprilia yakni RS 660 dan Tuono 660. Lalu terdapat fairing ganda dan menghadirkan sekat mirip airflow pada motor sport.

Tampilan kendaraan juga didukung dengan windshield berukuran besar dan diberi warna gelap atau smoke. Beberapa unsur karbon disematkan pada bodi sehingga kesan sporti semakin kuat.


Terkini

news
Ganjil genap Puncak

Ganjil Genap Puncak Bogor Hari Ini, Berlaku sampai Akhir Pekan

Guna mengurai kepadatan lalu lintas sepanjang akhir pekan, ganjil genap Puncak Bogor kembali diterapkan

mobil
Renault dan VinFast akan Investasi di Indonesia

Menperin Tegaskan Renault dan VinFast akan Investasi di Indonesia

Agus Gumiwang tegaskan Renault dan VinFast akan investasi di Indonesia dengan membangun fasilitas produksi

news
3 Jalur Alternatif Mudik Lebaran 2024, Antisipasi Banjir Demak

3 Jalur Alternatif Mudik Lebaran 2024, Antisipasi Banjir Demak

Guna memastikan kelancaran arus lalu lintas, Korlantas menyiapkan 3 jalur alternatif mudik Lebaran 2024

news
JLNT Casablanca Ditutup saat Tengah Malam, Ini Alasannya

JLNT Casablanca Ditutup Pada Malam Hari Mulai 1 April 2024

Menurut Dishub DKI Jakarta, JLNT Casablanca ditutup guna mengurangi motor yang sering melintasi jalan tersebut

mobil
VinFast VF E34

VinFast VF e34 Mulai Dijual, Segini Biaya Sewa Baterainya

Harga mulai Rp 300 jutaan, VinFast VF e34 dijual di pasar Indonesia menggunakan skema penyewaan baterai

news
Diskon tarif tol

Diskon Tarif Tol Saat Musim Mudik Lebaran 2024 Capai 20 Persen

Diskon tarif tol saat mudik lebaran 2024 diperkirakan mencapai 20 persen sehingga memudahkan masyarakat

news
Jadwal dan Lokasi SIM keliling Bandung hari ini

2 Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 29 Maret 2024

Ada dua fasilitas disediakan Polrestabes Bandung, berikut jadwal dan lokasi SIM keliling Bandung hari ini

news
Jadwal 5 Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 29 Maret 2024

Jadwal 5 Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 29 Maret 2024

Buat warga Ibu Kota, SIM Keliling Jakarta bisa ditemukan di lima lokasi berbeda jelang akhir pekan seperti ini