Test Drive Honda WR-V, Meliuk-liuk di Ubud Bali

Mendapatkan kesempatan test drive Honda WR-V di Ubud, Bali, TrenOto berpetualang selama tiga hari di sana

Test Drive Honda WR-V, Meliuk-liuk di Ubud Bali
Rating Trenoto :

Punya fitur keselamatan aktif cukup lengkap dan menyenangkan dikendarai

Kursi belakang terlalu tegak

Lebih jauh mengenai suspensi Honda WR-V dikembangkan oleh tim R&D Honda Asia Pasific Co., Ltd, menjelaskan bahwa mobil memang dirancang untuk fun to drive.

“Kami mengembangkan suspensi untuk membuat mobil lebih lincah dalam bermanuver. Bodinya yang kompak juga berpengaruh pada setir yang ringan,” kata Konrapee, Assistant LPL Suspension Performance Expert Honda R&D Asia Pasific Co., Ltd kepada TrenOto di Ubud, Bali (20/12).

Bermodalkan suspensi seperti tersebut di atas unit memang lebih menyenangkan saat bermanuver. Namun tetap ada yang dikorbankan dalam setingan kendaaraan khususnya kenyaman.

Kami (TrenOto) menyoroti bantingan suspensi terutama saat ban melindas lubang terasa keras. Beruntungnya insulasi kabin cukup ciamik sehingga tidak banyak suara masuk atau terdengar di dalam mobil.

Photo : HPM

Posisi berkendara juga tidak luput dari perhatian karena sedikit mengganggu kenyamanan selama acara. Unit WR-V tipe RS with Honda Sensing menggunakan pelapis jok berbahan kulit dan dipadukan fabric di bagian samping.

Kombinasi di atas bagi kami terasa mengurangi kenyamanan selama perjalanan. Terlebih sesi test drive sendiri berlangsung selama 3 hari.

Duduk sebagai penumpang di jok belakang terasa lebih tegang. Dikarenakan posisi tubuh lebih tegak dan kursi baris kedua tidak memiliki fitur reclining.

“Kami merancang jok belakang dengan sudut 23 derajat untuk memberikan ruang lebih pada bagasi. Selain itu penumpang baris kedua mendapatkan head dan leg room lebih luas,” ucap Nattawut, Assistant LPL Performance Test Honda R&D Asia Pasific Co., Ltd.

Disebutkan bahwa kapasitas bagasi produk terbaru Honda mencapai 380 liter. Adapun panjang bagasi dikatakan mencapai 778 mm.

Photo : TrenOto

Menariknya pada sesi test drive kali ini, HPM menyertakan unit Honda WR-V tipe V CVT (varian terendah). Unit tersebut menggunakan jok berbahan fabric.


Terkini

news
3 Daerah Gelar Pemutihan Pajak Kendaaan di April 2024, Ada Diskon

2 Daerah Gelar Pemutihan Pajak Kendaraan di April, Ada Jawa Barat

Jawa Barat menjadi salah satu daerah yang memberikan pemutihan pajak kendaraan untuk meringankan beban

news
GAC Aion Pilih Indonesia jadi Basis Perakitan Kedua di Asia Tenggara

GAC Aion Pilih Indonesia jadi Basis Produksi Kedua

Resmi hadirkan dua model tahun ini, GAC Aion pilih Indonesia jadi basis perakitan kedua di Asia Tenggara

otosport
Jorge Martin Sebut Bagnaia Kandidat Kuat Juara Dunia MotoGP 2024

Jorge Martin Lempar Beban ke Bagnaia

Jorge Martin menilai kalau Francesco Bagnai lawan kuat dalam perebutan gelar juara dunia MotoGP 2024

motor
Vespa World Days 2024 Digelar, Ribuan Orang Mudik ke Italia

Vespa World Days 2024 Bakal Sedot Ribuan Orang Ke Italia

Vespa World Days 2024 kembali digelar dan tahun ini di Pontedera, Italia yang merupakan rumah skuter ikonik

mobil
Toyota Fortuner Hybrid

Toyota Fortuner Hybrid Meluncur Mulai Rp 705 Jutaan

Toyota Fortuner Hybrid meluncur menggunakan sistem mild hybrid 48V, harga trim terendah Rp 705 jutaan

mobil
Daftar Harga LCGC April 2024

Daftar Harga LCGC April 2024 Setelah Lebaran

Masih stabil dan tidak mengalami perubahan setelah Lebaran, berikut kami rangkum daftar harga LCGC April 2024

otopedia
Cara mengurus SIM hilang

Cara Mengurus SIM Hilang April 2024, Syaratnya Beragam

Persyaratan dan cara mengurus SIM hilang pada April 2024 tidak memiliki perbedaan dibanding bulan sebelumnya

news
Jadwal Ganjil Genap Puncak 19 April, Jangan Sampai Diputar Balik

Jadwal Ganjil Genap Puncak 19 April, Jangan Sampai Diputar Balik

Berikut jadwal maupun lokasi ganjil genap puncak yang bakal diterapkan Polres Bogor sejak Jumat sampai Minggu